Bulan: September 2018

Meningkatkan Kapasitas Internal Melalui Pelatihan PCM dan SWOT

Speakindonesia.org | Yogyakarta – Sebagai lembaga yang telah berkiprah dalam bidang komunikasi dan advokasi selama lebih dari sepuluh tahun, SPEAK selalu berusaha untuk meningkatkan kapasitas internal agar tetap relevan dalam menghadapi tantangan-tantangan baru. Peningkatan kapasitas secara rutin juga sangat penting untuk mengasah keahlian dan efisiensi tim SPEAK dalam menjalankan proyek yang mampu memberikan dampak positif …

Meningkatkan Kapasitas Internal Melalui Pelatihan PCM dan SWOT Selengkapnya »

Membangun Kesadaran Sosial Melalui Teater Rakyat

Speakindonesia.org | Yogyakarta – Pada 29 Juli hingga 2 Agustus 2018, tim SPEAK Indonesia mendalami teater rakyat dan media rakyat lainnya di SAV Puskat Sinduarjo, Yogyakarta. Difasilitasi oleh tim SAV Puskat, lokalatih ini bertujuan untuk menyegarkan dan mengembangkan pemahaman tim SPEAK mengenai community-based communication. Lokalatih ini juga menyiapkan tim SPEAK untuk menjadi pendamping teater rakyat dalam …

Membangun Kesadaran Sosial Melalui Teater Rakyat Selengkapnya »